Tujuan Itu Apa
tujuan sudah jelas aku jelaskan padamu
ketulusan hati meluapkan serpihan cinta untukmu
kelembutan sentuhan telah menyemai relung hatimu
sepanjang tahun aku akan menemanimu
perjalanan panjang kehidupan di dunia ini hanya kupersembahkan untukmu
aku cinta kamu setulus hatiku
tak peduli apa kata orang
semua tak akan peduli dengan apa kata hatiku
meski kadang aku diliputi keraguan akan cintamu
aku pasrah dan menyerah untuk dirimu
meski kau tak cinta kau
itu urusanmu
aku tetap mencintaimu
Komentar
Posting Komentar