Kata-Kata Bijak
Saat ini banyak orang tua di Indonesia sudah melupakan kata-kata bijak yang dulu sering diucapkan oleh orang tua kita.
Kata-kata orang bijak sangatlah sederhana namun sangat ampuh untuk memadukan sebuah masalah.
Orang-orang hebat telah meluncurkan berbagai kata-kata hebat yang tersebar di seluruh dunia. Salah satunya berasal dari Indonesia.
Bung Karno kerapkali mengeluarkan statemen bagi warga Indonesia dengan kata-kata bijaknya.
Seperti raihlah cita-cita setinggi langit ! Berdikari berdiri di kaki sendiri.
Saat ini pemimpin-peminpin kita tidak pernah ada lagi seperti itu....maka orang tua harus memulai lagi untuk perkembangan motorik, psikomotorik, jiwa anak.
Komentar
Posting Komentar