Belahan Jiwaku
Cinta sebuah kata mesra bila sampai terdengar di sanubari telingga
Penuh keindahan tiada tara menyejukkan jiwa
Hatikan berbunga-bunga bila cinta hinggap selamanya dalam pelukan hangat
Nunasa romantis segera bergelora di dalam jiwa
Keagunggan cinta telah menyebar seantero dunia
Tak seorangpun sanggup merebutkannya
Jiwa-jiwa yang kosong akan musnas dengan kehadirannya
Cinta hadit sebagai pembawa khabar gembira
Cinta menyulap dan membalikkan suasana
Duka menjadi suka
Kesedihan berubah menjadi kebahagiaan
Sanggupkah aku menerima kehadiran cinta dalam belahn dadaku
Komentar
Posting Komentar